Harga Martabak Pizza Orins

1 Juni 2022

Harga Martabak Pizza Orins – Pada saat ini makanan tradisional memang telah disulap menjadi makanan modern dengan nilai jual yang tinggi oleh beberapa orang. Salah satunya adalah martabak. Olahan makanan yang mengenyangkan ini telah diolah dan di inovasi oleh beberapa pihak menjadi makanan yang populer. Salah satu jenis martabak yang sedang trend adalah martabak orins. Harga martabak orins tentunya berbeda di setiap tempat.

Bagi anda yang tinggal di daerah Jabodetabek tentunya harus mengetahui harga dari martabak manis ini. Mengetahui harga dari martabak orins di setiap tempat tentunya sangat penting karena dapat menjadi perbandingan dalam membelinya. Bagi anda yang belum mengetahui harga dari martabak orins di Jabodetabek, langsung saja menyimak penjelasan dibawah ini.

Harga Martabak Orins

Beberapa perbedaan harga martabak orins di daerah Jabodetabek

Tidak usah berlama lama lagi, bagi anda yang masih belum mengetahui dan penasaran tentang harga martabak orins di daerah Jabodetabek langsung saja menyimak penjelasan berikut. Lets check it!

  1. Harga martabak orins Jakarta

Daerah Jabodetabek yang pertama adalah Jakarta. Di ibu kota negara ini memang menjadi pusat dari segala hal khususnya makanan. Martabak orins yang merupakan martabak manis yang memiliki cita rasa yang lezat juga telah dijual di Jakarta. Seperti yang kita ketahui, kota Jakarta juga terbagi ke dalam beberapa wilayah salah satunya Jakarta Timur.

Harga Serupa:   Promo Minyak Goreng di Alfamart dan Indomaret

Harga martabak orins Jakarta Timur berkisah antara 60.000 sampai 130.000 rupiah saja. Tidak hanya di daerah Jakarta Utara saja, ternyata martabak orins juga membuka cabang di Jakarta Selatan tepatnya di daaerah Tebet. Harga martabak orins Tebet mencapai 65.000 sampai 125.000 rupiah saja.

Martabak orins juga membuka cabang di daerah Jakarta Selatan tepatnya di Karet. Harga martabak orins karet tidak berbeda dengan harga di daerah Tebet. Anda bisa memilih jenis martabak yang dijual di martabak orins mulai dari martabak manis sampai martabak asin.

  1. Harga martabak orins Bogor

Wilayah Jabodetabek yang kedua adalah Bogor. Kota yang terkenal dengan kawasa wisatanya yaitu puncak ini juga memiliki gerai atau toko yang menjual banyak makanan. Bagi anda pecinta martabak yang tinggal di daerah Bogor tidak usah khawatir karena di kota hujan ini sudah adad cabang dari martabak orins. Martabak orins adalah salah satu makanan yang sedang trend dan hitz pada saat ini.

Bagi anda pecinta martabak tidak perlu khawatir soal harga, karena martabak orins dibanderol dengan harga yang murah untuk satu porsinya. Harga martabak orins terbaru di kota Bogor yaitu sekitar 55.000 sampai 130.000 rupiah saja. Perbedaan harga disini di karenakan oleh toping atau isian dari martabak yang anda beli.

Anda bisa memilih topping keju, coklat, kacang, selai kacang, nutela, dan masih banyak lagi untuk martabak manis. Sedangkan untuk versi martabak asinnya anda bisa memilih isian seperti ayam, daging sapi, kornet, atau kombinasi.

  1. Harga martabak orins di Depok

Kota selanjutnya yang tergabung dalam wilayah Jabodetabek adalah Depok. Kota Depok memang dekat jaraknya dengan Jakarta dan menjadi kota penunjang ibu kota negara Indonesia. Untuk anda yang bertempat tinggal di di Depok tidak perlu jauh jauh pergi ke Jakarta untuk membeli martabak orins.

Harga Serupa:   Harga Cireng Banyur untuk Jualan

Karena di kota ini sudah di buka cabang martabak orins. Harga martabak orins Depok tidak jauh berbeda dnegan kota Jakarta dan Bogor. Martabak hits ini hanya dibanderol dengan harga 60.000 sampai 130.000 rupiah saja per porsinya. Tidak hanya menjual martabak saja, gerai ini juga menjual aneka pizza dengan topping yang lezat dan menggiurkan.

  1. Harga martabak orins Bekasi

Kota Bekasi juga menjadi salah satu bagian dari wilayah Jabodetabek. Kota Bekasi merupakan kota yang dekat dengan Jakarta, anda hanya membutuhkan waktu 1 sampai 2 jam untuk sampai disana. Bagi anda yang ingin mencicipi martabak manis dan asin dengan berbagai toping dan isian yang enak, langsung saja menuju gerai martabak orins yang ada di Bekasi tepatnya di daerah Jatiasih.

Harga martabak orins Jatiasih mencapai 60.000 sampai 130.000 rupiah per porsinya. Untuk toping martabak manis yang sedang tren dan laris adalah nutela, redvelvet, kitkat dan masih banyak lagi

  1. Harga martabak orins Tanggerang

Tanggerang juga merupakan kota yang termasuk ke dalam wilayah Jabodetabek. Di kota Tanggerang juga sudah terdapat cabang dari martabak orins tepatnya di daerah BSD. Harga martabak orins bsd sama seperti di kota lainnya yaitu 60.000 sampai 130.000 rupiah per porsinya.

Anda bisa memilih berbagai isian untuk martabak asin dan toping untuk martabak manis sesuai dengan minat. Semua toping dan isian yang anda pilih tentunya memiliki harga yang berbeda beda.

Harga Serupa:   Harga Bts Meal Mcd

Penjelasan diatas mengenai harga martabak orins di berbagai kota Jabodetabek yang sudah dijelaskan semoga dapat menambah informasi para pembaca yang ada dirumah. Pilihlah gerai martabak orins yang terdekat dari tempat tinggal anda.

Harga Martabak Orins Terdekat

Lokasi Harga Martabak Orins
Jakarta IDR. 60.000 – 130.000
Bogor IDR. 55.000 – 130.000
Depok IDR. 60.000 – 130.000
Bekasi IDR. 60.000 – 130.000
Tanggerang IDR. 60.000 – 130.000

Harga Martabak Pizza Orins

 Menu Mini Besar Jumbo
kismis IDR. 12.000 IDR. 56.000 IDR. 68.000
pisang IDR. 12.000 IDR. 56.000 IDR. 69.000
keju spesial IDR. 12.000 IDR. 60.000 IDR. 73.000
jagung IDR. 12.000 IDR. 56.000 IDR. 69.000
jagung keju IDR. 14.000 IDR. 70000 IDR. 83.000
duren IDR. 17.000 IDR. 75000 IDR. 93.000
nuttela IDR. 18.000 IDR. 88.000 IDR. 105.000
oreo IDR. 15.000 IDR. 70.000 IDR. 88.000
spesial orins IDR. 75.000 IDR. 95.000
Tambahan Toping
coklat/ kaang/ wijen IDR. 4.000 IDR. 12.000 IDR. 15.000
keju IDR. 6.000 IDR. 24.000 IDR. 31.000
pisang IDR. 6.000 IDR. 24.000 IDR. 31.000
nuttela IDR. 10.000 IDR. 30.000 IDR. 30.000
Martabak Telor
daging sapi IDR. 65.000 IDR. 75.000
daging sapi + keju IDR. 70.000 IDR. 85.000
daging sapi + mozarella IDR. 95.000 IDR. 105.000
daging ayam IDR. 65.000 IDR. 75.000
daging ayam keju IDR. 70.000 IDR. 850.000

Disclamer : harga martabak orins di atas dapat berubah sewatu-waktu tanpa adanya pemberitahuan dari kami.

Contoh Gambar Martabak Orins

Harga Martabak Orins Terbaru

Harga martabak orins Bekasi

Temukan Review Supplier Keramik, Supplier Besi Baja, Supplier Kamera CCTV, Supplier Pakan Ternak, Supplier Pupuk Pertanian

Informasi Bisnis Serupa

Anda bisa baca juga Asuransi Terbaik, Harga Emas, Cryptocurenncy, FOREX, Kredit Mobil Murah

Anda saat ini sedang membaca Harga Martabak Pizza Orins update terbaru hari ini, temukan list harga serupa pada kategori artikel berikut ini Harga Makanan atau lihat juga di kategori seputar Teknologi, Game, Kesehatan, Fashion & Kecantikan, Otomotif, Review Produk, Bisnis, Properti, Traveling & Tempat Wisata, Asuransi & Ekonomi serta Entertainment. Informasi lain bisa di cek di Listhargaterbaru.com

Harga Terbaru | Daftar Harga Burung | Daftar Harga Salep | Daftar Harga Produk Kecantikan | Daftar Harga CemilanDaftar Harga TepungDaftar Harga SuplemenDaftar Harga VitaminDaftar Harga BibitDaftar Harga SusuDaftar Harga Sabun | Daftar Harga MaduDaftar Harga JamurDaftar Harga Perawatan WajahDaftar Harga Perawatan GigiDaftar Harga Sarung SholatDaftar Harga MaskerDaftar Harga ObatDaftar Biaya Scan & Rontgen Daftar Harga Suntik Putih
x