Harga Gelatin 1 Kg
Harga Gelatin 1 Kg – Gelatin merupakan sebuah bahan makanan dan juga bahan material yang sangat popular di kalangan masyarakat. Gelatin biasanya digunakan untuk berbagai bahan masakan seperti pudding, es krim, agar-agar dan aneka makanan kenyal lainya. Hal ini dikarenakan gelatin merupakan lapisan diantara tulang dan daging yang tidak berasa, tidak berbau dan tidak berwarana. tekstur gelatin yang fleksibel pun membuat bahan ini sangat cocok untuk dijadikan bahan masakan yang kenyal dan lentur. Harga Gelatin pun lumayan terjangkau sehingga membuat penggunaanya popular di kalangan masyarakat.
Hari ini masyarakat bisa mengecek Harga Gelatin di berbagai media seperti toko makanan kesayangan Anda, toko serba ada yang besar, bahkan toko online. Hal ini dikarenakan gelatin merupakan sebuah bahan makanan yang sangat kaya akan manfaat kesehatan. Terdapat beberapa jenis gelatin di pasaran, seperti gelatin powder dan gelatin lembaran. Harga gelatin powder sedikit lebih mahal jika dibandingkan dengan harga gelatin lembaran. Hal ini dikarenakan gelatin powder memiliki proses pengolahan yang sedikit lebih rumit jika dibandingkan dengan gelatin lembaran. Tetapi pada prinsipnya, kedua varian tersebut memiliki manfaat yang kurang lebih sama.
Topik Artikel
Aneka manfaat dan harga gelatin di bidang kesehatan
Seperti yang sudah kita jelaskan sebelumnya, banyak sekali manfaat kesehatan yang didapatkan dari gelatin. Berikut adalah berbagai manfaat kesehatan yang ada didalam lapisan gelatin untuk manusia.
-
Memperkuat struktur dan komposisi tulang
Kolagen merupakan zat yang sangat penting untuk memperkuat tulang. Karena gelatin merupakan zat yang terbuat dari tulang, maka gelatin sangat efektif untuk memperkuat struktur tulang. Anda bisa menggunakan gelatin sapi untuk mendapatkan hasil yang terbaik untuk mendapatkan manfaat ini. Harga gelatin sapi di pasaran pun cenderung sama dengan gelatin lainya.
-
Memperlancar pencernaan
Sembelit atau sulit buang air besar merupakan sebuah penyakit yang sangat menjengkelkan. Anda akan menumpuk kotoran Anda didalam perut dalam waktu yang lama, dan jelas akan menimbulkan perasaan yang tidak enak dalam perut. Dengan mengkonsumsi gelatin maka akan memperlancar sistem pencernaan Anda karena kolagen bisa secara efektif melancarkan lambung dan usus Anda untuk pencernaan. Anda bisa menemukan gelatin dijual di berbagai pasar langganan Anda. Harga gelatin di pasaran akan kami cantumkan di akhir artikel.
-
Meningkatkan imunitas tubuh
Tubuh merupakan sistem yang kompleks yang seringkali diserang oleh jutaan bakteri setiap detiknya. Untuk menghalau bakteri jahat tersebut maka tubuh membutuhkan sistem imunitas. Sistem imunitas tubuh bisa diperkuat dengan cara Anda mengkonsumsi gelatin. Jika Anda seorang muslim maka sebaiknya Anda membeli gelatin halal, dimana harga gelatin halal pun tidak terlalu mahal di pasaran.
-
Meningkatkan fungsi hati
Hati, atau liver adalah organ tubuh yang sangat penting untuk memfilter racun dan membuangnya keluar dari tubuh. Seiring dengan berjalannya waktu, fungsi hati Anda akan semakin menurun dan perlu untuk diberikan suplemen. Anda bisa mengkonsumsi gelatin untuk meningkatkan fungsi hati Anda. Harga gelatin sheet pun tergolong murah dan sangat terjangkau di kalangan masyarakat.
-
Menggantikan sel jaringkan kulit yang rusak
Luka akan merusak jaringan kulit dan butuh untuk diperbaiki secepatnya. Untuk memperbaiki sel jaringan kulit mati, maka tubuh Anda akan membutuhkan protein. Gelatin kaya akan protein dan bisa menjadi sumber protein yang bagus untuk tubuh. Anda bisa mendapatkan gelatin di pasaran dengan mudah dan murah. Harga gelatin bubuk sangat terjangkau dan bisa dikonsumsi secara rutin.
Aneka resep menggunakan gelatin
Setelah membahas aneka manfaat kesehatan, maka saatnya kita memberikan berbagai contoh terkait makanan yang menggunakan gelatin sebagai resep utamanya. Berikut adalah contoh-contoh tersebut.
-
Fondant gelatin
Fondant biasanya disebut kue ulang tahun oleh masyarakat Indonesia merupakan makanan yang menggunakan gelatin sebagai resep utama masakanya. Biasanya Anda akan diminta untuk menggunakan gelatin per Kg tergantung dari ukuran kue Anda. Harga gelatin per Kg pun tidak terlalu mahal dan bisa ditemukan di toko kue manapun.
-
Pudding mangga
Jika Anda suka pudding, maka sebaiknya Anda membuat pudding mangga gelatin. Pudding mangga gelatin sangat unik karena memiliki tekstur yang kenyal dikarenakan gelatin. Resep ini membutuhkan gelatin halagel untuk pembuatanya. Harga gelatin halagel tergolong terjangkau di pasaran terdekat Anda.
Untuk hari ini, harga gelatin bubuk di alfamart dibandrol sebesar Rp. 15.700 per 20gr. Gelatin ini merupakan gelatin per lembar yang berisi lima lembar per box. Demikian lah ulasan mengenai Harga Gelatin dan aneka manfaatnya bagi kesehatan. Semoga artikel ini bisa menjadi sumber informasi bagi yang sedang mencari alternatif pengenyal makanan yang sehat dan bebas kontaminasi bahan kimia.
Daftar Harga Glatin